Upacara Kemerdekaan Indonesia yang ke 71 : Indonesia Kerja Nyata
Hallo, Waddup guys?, mungkin ini adalah pertama kalinya saya upload postingan yang berasal dari pengalaman saya sendiri, dan kali ini saya akan berbagi cerita tentang salah satu kegiatan saya pada tanggal 17 Agustus 2016, yaitu Mengikuti Upacara Kemerdekaan 17 Agustus di Lapangan Rajawali Cimahi. Ya, Kegiatan ini merupakan peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia yan ke-71 dengan tema "Indonesia Kerja Nyata"
Saya mengikuti upacara ini dengan teman - teman bermaksud untuk memenuhi tugas dari salah satu mata pelajaran kami, ya, langsung saja kita lihat kegiatannya, check it out!
![]() | ||
| Ini adalah gambar lapangan Rajawali beberapa saat sebelum gladi resik dimulai |
Nah, sebelum upacara dimulai, kami mengikuti gladi resik terlebih dahulu karena kami tidak mengikuti gladi resik sehari sebelum kegiatan tersebut berlangsung
| Ini adalah kami saat menuju ke lapangan |
Setelah kami mengikuti gladi resik, tibalah saatnya kami mengikuti upacara yang sesungguhnya, pada saat itu, cuaca sangat panas, sangat - sangat panas, sehingga banyak peserta yang tumbang dan meniggalkan barisan menuju posko kesehatan atau apalah namanya itu, hehe
![]() |
| foto saat upacara dimulai |
| Foto para PMI (Palang Merah Indonesia) |
Dan, juga kegiatan ini dihadiri juga oleh walikota kota cimahi, ORMAS, pramuka, PGRI, dan juga para TNI, dengan hadirnya mereka membuat kami semua bangga telah menjadi bagian dari upacara tersebut.
Dan setelah upacara selesai kami tidak ketinggalan untuk mendokumentasikan sisa - sisa peninggalan pada saat itu , hehe
| Foto para PASKIBRAKA |
![]() |
| Foto saya dan teman - teman, saya yang pake Jaket Lev*s yaa |
Nah itu lah kegiatan Upacara Peringatan Kemerdekaan Indonesia yang ke-71 di Lapangan Rajawali yang saya ikuti, Mohon Maaf apabila banyak kata - kata yang kurang berkenan, Sampai Jumpa lagi guys, Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh :)





0 komentar: